Studi Kondisi Keairan dan Implikasinya Terhadap Potensi Gangguan Sumbatan Pipa Air pada Proyek Bribin II, Kabupaten Gunungkidul, Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Miftahussalam, Miftahussalam and Rakhman, Arie Noor (2010) Studi Kondisi Keairan dan Implikasinya Terhadap Potensi Gangguan Sumbatan Pipa Air pada Proyek Bribin II, Kabupaten Gunungkidul, Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. In: Seminar Nasional Sains dan Teknologi (SNAST) 2010, 11 Desember 2010, Institut Sains & Teknologi AKPRIND, Yogyakarta, Indonesia.

[img] Text (prosiding)
2010_Studi Kondisi Keairan dan Implikasinya Terhadap Potensi Gangguan Sumbatan Pipa Air pada Proyek Bribin II_SNAST.pdf - Accepted Version

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan identifikasi kondisi air dan pengaruhnya terhadap distribusi air pada Proyek Bribin II. Lokasi penelitian areal Proyek Bribin II berada di daerah Bribin, Desa Dadapayu, Kecamatan Semanu, Kabupaten Gunungkidul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Identifikasi kondisi air menggunakan analisis kimia air akan kandungan CaCO3 untuk menentukan tingkat kesadahan air. Data pengamatan geologi di lapangan dilakukan untuk mengetahui kontribusi geologi terhadap kondisi air di daerah penelitian. Batuan penyusun daerah Bribin berupa batugamping kalsilutit dan batugamping terumbu. Sifat batugamping yang mudah mengalami pelarutan mempunyai peran yang berarti bagi kondisi air di bawah permukaan terutama kandungan CaCO3 akan tingkat kesadahan air. Tingkat kesadahan air yang tinggi (CaCO3: 188,1 – 205,2 ppm) berpotensi menimbulkan kerak yang dapat menyumbat jaringan pipa sehingga mengganggu distribusi air Proyek Bribin II. Untuk meminimalisir gangguan tersebut dapat diusulkan dengan mengurangi endapan kapur melalui bak air berjenjang sebelum air didistribusikan ke pengguna.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Q Science > QE Geology
Divisions: Fakultas Teknologi Mineral > Teknik Geologi (S1)
Depositing User: Arie Noor Rakhman
Date Deposited: 03 Apr 2023 02:50
Last Modified: 03 Apr 2023 02:50
URI: http://eprints.akprind.ac.id/id/eprint/1796

Actions (login required)

View Item View Item