Sistem Informasi Monitoring kereta api berbasis web server menggunakan layanan GPRS

Novianta, Muhammad Andang and Setyaningsih, Emy (2015) Sistem Informasi Monitoring kereta api berbasis web server menggunakan layanan GPRS. Jurnal Momentum, 17 (2). pp. 58-67. ISSN 1693 - 752x

[img] Text (Peer Review)
PR Sistem Informasi Monitoring Kereta Api Berbasis Web Server Menggunakan Layanan GPRS.pdf - Submitted Version

Download (758kB)

Abstract

Makalah ini membahas tentang rancangan web base server sebagai sistem pemantaun secara on-line yang memanfaatkan jaringan GSM menggunakan layanan GPRS. Komunikasi server dengan black box (alat pemantau) menggunakan teknologi yang berbasis raw socket (via UPD/TCP). Alat pemantau pada penelitian ini dianggap sebagai client yang terkoneksi ke server, sehingga lokasi koordinat kereta dapat divisualisasikan pada halaman web yang telah dibuat dalam bentuk peta digital menggunakan Google Maps dan marker. Aplikasi ini juga mampu menghasilkan informasi pergerakan kereta api yang terpantau secara on-line dan dapat diunduh serta disimpan dalam format teks pada database. Diharapkan dengan adanya web base, pengguna dapat mengakses alat pemantau dengan menggunakan aplikasi browser yang tertampil pada halaman web melalui PC Client yang terkoneksi ke internet.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Database, GPS, Google Maps, web base server, raw socket
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro (S1)
Depositing User: Muhammad Andang Novianta
Date Deposited: 28 Feb 2023 00:39
Last Modified: 28 Feb 2023 00:39
URI: http://eprints.akprind.ac.id/id/eprint/1419

Actions (login required)

View Item View Item